PT Darma Henwa Tbk
Deskripsi Perusahaan
PT. Darma Henwa Tbk merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa kontraktor penambangan umum ternama di Indonesia. PT Darma Henwa Tbk (Perseroan) didirikan sebagai perusahaan berstatus Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) dengan nama PT Darma Henwa berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia dengan Akta No. 54, tanggal 8 Oktober 1991.
Kabar baik bagi pelamar yang tertarik untuk bekerja di PT Darma Henwa Tbk . Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai/karyawan yang siap untuk bergabung dan bekerja. Informasi lebih lanjut simak keterangan dibawah ini:
Lowongan Kerja PT Darma Henwa Tbk
Lokasi; Balikpapan, Tipe Pekerjaan; Full Time, Pendidikan; SMA/SMK,D3,S1, Pengalaman Kerja; 3-8 Tahun, Jumlah Formasi; 15
Walk-in Interview Balikpapan
A. Plant & Maintenance
- Supervisor/Foreman Digger
- Supervisor/Foreman Hauler
- Supervisor/Foreman Fabrication
- Supervisor/Foreman Auxiliary
- Supervisor/Foreman Electric
- Supervisor/Foreman Tyre
- Supervisor/Foreman Manpower
- Maintenance Planner
- Trainer Maintenance
B. Operation
- Foreman PIT Operation
- Foreman PIT Service
- Trainer Operation
C. Engineering
- Supervisor Mineplan
- Foreman Survey
- Foreman Construction, Dewatering, Rebuild, & Project (CDRP)
Persyaratan Umum :
- Pendidikan min. S1/SMK/D3 dengan jurusan yang relevan (Posisi Supervisor)
- (S1) Pengalaman min. 4-5 tahun di bidang yang sama (Posisi Supervisor)
- (SMK/D3) Pengalaman min. 7-8 tahun di bidang yang sama (Posisi Supervisor)
- Pendidikan min. SMK/D3 dengan jurusan yang relevan (Posisi Foreman)
- Pengalaman min. 3-4 tahun di bidang yang sama (Posisi Foreman)
- Memiliki strong knowledge terkait bisnis proses industri mining
- Memiliki sertifikasi yang relevan diutamakan (POP, TOT)
- Diutamakan berdomisili di Kalimantan
Persyaratan Khusus :
A. Plant & Maintenance
- Memiliki sertifikası POP aktif
- Memiliki sertifikasi TOT (Posisi 9)
B. Operation
- Memiliki sertifikasi POP aktif
- Memiliki sertifikasi TOT (Posisi 3)
C. Engineering
- Menguasai aplikasi MineScape/Minex/Spry/AutoCAD/dii. (Posisi 1)
- Menguasai aplikasi Surpac/ArcGis/dlI (Posisi 2)
Berkas yang wajib dibawa :
- CV
- Personal Dokumen
- Portofolio atau Sertifikasi (Jika ada)
Berikut Tahapan Pendaftaran
kirim CV dan berkas lamaran terbaru Anda ke:
Pada setiap tahap seleksi berlaku sistem gugur. Hanya kandidat terbaik dan memenuhi persyaratan yang berhak mengikuti tahap seleksi berikutnya. Pelamar wajib mengabaikan pihak-pihak yang menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam proses seleksi.