PT Bina Karya Prima Group (BKP)

Deskripsi Perusahaan
PT Bina Karya Prima Group (BKP) didirikan pada tahun 1981, BKP telah berkembang menjadi salah satu dari 15 perusahaan FMCG terbaik di Indonesia. Portofolio PT Bina Karya Prima Group mencakup barang-barang perawatan pribadi seperti sabun, perawatan kulit dan wewangian, serta barang-barang makanan seperti minyak goreng dan margarin.
Kabar baik bagi pelamar yang tertarik untuk bekerja di PT Bina Karya Prima Group (BKP). Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai/karyawan yang siap untuk bergabung dan bekerja. Informasi lebih lanjut simak keterangan dibawah ini:
Lowongan Kerja PT Bina Karya Prima Group (BKP)
Lokasi; Jakarta, Tipe Pekerjaan; Full Time, Pendidikan; S1, Pengalaman Kerja; 0 Tahun, Jumlah Formasi; 2
General Affair & Admin Staff
Kualifikasi:
- Pendidikan S1 terbuka untuk semua jurusan
- Fresh Graduate are welcomed
- Memiliki SIM A & SIM C
- Dapat mengoperasikan Ms Office (excel, word, etc)
- Detail oriented & dapat bekerja fast paced
- Penempatan Head Office Sunter, Jakarta Utara
Deskripsi pekerjaan:
- Mengelola kebutuhan operasional kantor, termasuk pembelian rutin dan non rutin (seperti stok pantry, ATK, dan fasilitas kerja lainnya)
- Memelihara fasilitas kantor dan aset, seperti gedung, kendaraan, peralatan kerja dan memastikan semuanya berfungsi dengan baik
- Mengatur kebutuhan administratif karyawan, termasuk penyediaan ID Card, Access Card, pengaturan perjalanan dinas, serta pengelolaan pembayaran untuk karyawan outsourcing
- Mengelola administrasi umum perusahaan, seperti pembayaran tagihan rutin, pengiriman dokumen, dan proses registrasi vendor
Berikut Tahapan Pendaftaran
kirim CV dan berkas lamaran terbaru Anda ke:
Melalui Email | jesslyn.nathalee@bkpprima.co.id Subject: General Affair & Admin Staff – [Your Full Name] |
Link | DAFTAR |
Pada setiap tahap seleksi berlaku sistem gugur. Hanya kandidat terbaik dan memenuhi persyaratan yang berhak mengikuti tahap seleksi berikutnya. Pelamar wajib mengabaikan pihak-pihak yang menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam proses seleksi.