Lowongan Kerja Fresh Graduate Development Program PT Pamapersada Nusantara (PAMA)
PT Pamapersada Nusantara (PAMA) adalah anak perusahaan milik PT United Tractors Tbk, distributor kendaraan konstruksi berat Komatsu di Indonesia. PT Astra Internasional Tbk, pemilik saham utama PT United Tractors Tbk, merupakan salah satu perusahaan terbesar dan terkemuka di Indonesia. Kabar baik bagi pelamar yang tertarik untuk bekerja di PT Pamapersada Nusantara (PAMA). Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai/karyawan yang siap untuk bergabung dan bekerja. Informasi lebih lanjut simak keterangan dibawah ini:
1. Finance & Administration Officer
- D3 Akuntansi
2. Information System Officer
- D3 Teknik Informatika & Manajemen Informatika
3. Supply Management Group Leader
- S1 Teknik Mesin, Elektro, Industri, Manufaktur
4. Production Group Leader
- S1 Teknik Tambang, Geologi, Sipil, Lingkungan
5. General Services Group Leader
- S1 Teknik Mesin, Elektro, Sipil, Telekomunikasi
6. Management Development Officer
- S1 Teknik Tambang, Geologi, Sipil, Mesin, Elektro
- S1 Teknik Industri, & Statistik
7. Mine Plan Engineer
- S1 Teknik Tambang, Geologi & Sipil
8. Mine Infrastructure Engineer
- S1 Teknik Sipil
9. Geothechnic Engineer
- S1 Teknik Tambang & Geologi
10. Operation Research Engineer
- S1 Teknik Industri, Matematika
11. Scientific Analytic Engineer
- S1 Statistik, Teknik Informatika
- S1 Matematika & Teknik Industri
Persyaratan Umum :
- Usia maksimal 27 tahun
- Sudah menyelesaikan studi
- IPK minimum 2.75 (D3) & 3.00 (S1)
- Bersedia bekerja di area job site PAMA
Jika Anda berminat dan memiliki kualifikasi sesuai yang di butuhkan kirim CV terbaru dan berkas lamaran, segera daftarkan diri Anda ke:
Pendaftaran paling lambat: 16 Juni 2022
Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya. Proses rekrutmen & seleksi Pendaftaran lowongan pekerjaan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun