Universitas Pertamina merupakan Perguruan Tinggi Swasta yang didirikan pada tanggal 1 Februari 2016 sebagai bentuk tanggung jawab sosial PT Pertamina di bidang pendidikan. Kabar baik bagi pelamar yang tertarik untuk bekerja di Universitas Pertamina. Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai/karyawan yang siap untuk bergabung dan bekerja. Informasi lebih lanjut simak keterangan dibawah ini:
Rekrutmen Dosen Universitas Pertamina
Universitas Pertamina membuka kesempatan kepada Doktor yang berkomitmen tinggi memajukan pendidikan di Indonesia untuk bergabung menjadi Dosen Tetap. Adapun kualifikasi umum, formasi dan tata cara pendaftaran sebagai berikut:
Kualifikasi Umum:
Formasi dan Bidang Keahlian:
1. Dosen Hubungan Internasional, bidang keahlian Geopolitik
2. Dosen Komunikasi, bidang keahlian Broadcast, Marketing Komunikasi, Jurnalistik dan Riset Kajian
3. Dosen Teknik Geologi, bidang keahlian Tektonika dan Geologi Regional
4. Dosen Teknik Logistik, bidang keahlian Operasional Logistik, Optimasi Logistik dan Distribusi
Dokumen
1. Daftar riwayat hidup mencakup daftar karya tulis (publikasi ilmiah, buku, prosiding) dan daftar pengajaran yang pernah dilakukan (Curriculum Vitae)
2. Salinan Ijazah S1, S2, S3 dan Penyetaraan Ijazah (untuk lulusan Universitas LN)
3. Transkrip Nilai
4. Salinan Bukti Jabatan Akademik Dosen (jika ada)
5. KTP
Jika Anda berminat dan memiliki kualifikasi sesuai yang di butuhkan kirim CV terbaru dan berkas lamaran, segera daftarkan diri Anda ke:
Dokumen dapat dikirimkan melalui:
Pendaftaran secara online
Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya. Proses rekrutmen & seleksi Pendaftaran lowongan pekerjaan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun