PT Kawasan Industri Terpadu Batang
Deskripsi Perusahaan
PT Kawasan Industri Terpadu Batang merupakan sebuah fast growth company yang mengelola Kawasan Industri salah satu bagian dari Proyek Strategis Nasional yang berlokasi di Kabupaten Batang, Provinsi Jawa Tengah. Kami mengundang talenta talenta muda berbakat, kreatif dan energik untuk bergabung bersama kami di PT Kawasan Industri Terpadu Batang.
Kabar baik bagi pelamar yang tertarik untuk bekerja di PT Kawasan Industri Terpadu Batang . Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai/karyawan yang siap untuk bergabung dan bekerja. Informasi lebih lanjut simak keterangan dibawah ini:
Lowongan Kerja PT Kawasan Industri Terpadu Batang
Lokasi; Jawa Tengah, Tipe Pekerjaan; Full Time, Pendidikan; D4/S1, Pengalaman Kerja; 1-5 Tahun, Jumlah Formasi; 3
Seleksi Calon Karyawan PT KITB Tahun 2024
1. Infrastructure Officer
Kualifikasi :
- Minimal D4/S1 Jurusan Teknik Sipil (Konstruksi Sipil, Konstruksi Gedung, Perawatan Perbaikan Gedung, Perancangan Jalan Jembatan dan Perawatan Jalan Jembatan)
- IPK minimal 3,00 dari skala 4,00
- Usia maksimal 35 tahun
- Minimal 5 (lima) tahun di bidang Civil Engineering Design (pematangan lahan, drainase,jalan dan jembatan), Engineering Design – Industrial Building & Low Rise Building (bangunan perkantoran, pabrik dan komplek perumahan), Construction Methods, Project Management, and Contract Management
Keahlian :
- Mampu mengoperasikan Ms.Office, Civil 3D dan AutoCAD, Sketchup, SAP 2000/STAAD Pro dan BIM
- Memahami dengan baik prinsip-prinsip dasar konstruksi bangunan(administrasi/dokumentasi)
- Memahami Sistem QHSE (Safety) yang berlaku dalam bidang sipil
- Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik, termasuk dalam Bahasa Inggris
2. Building Officer
Kualifikasi :
- Pendidikan D4/S1 Jurusan Teknik Sipil (Konstruksi Sipil, Konstruksi Gedung, Perawatan Perbaikan Gedung, Perancangan Jalan Jembatan dan Perawatan Jalan Jembatan)
- IPK minimal 3,00 dari skala 4,00
- Usia maksimal 35 tahun
- Minimal 5 (lima) tahun di bidang Civil Engineering Design (pematangan lahan, drainase,jalan dan jembatan), Engineering Design – Industrial Building & Low Rise Building (bangunan perkantoran, pabrik dan komplek perumahan), Construction Methods, Project Management, and Contract Management
Keahlian :
- Mampu mengoperasikan Ms.Office, Civil 3D dan AutoCAD, Sketchup, SAP 2000/STAAD Pro dan BIM
- Memahami dengan baik prinsip-prinsip dasar konstruksi bangunan(administrasi/dokumentasi)
- Memahami Sistem QHSE (Safety) yang berlaku dalam bidang sipil
- Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik, termasuk dalam Bahasa Inggris
3. Content Creator Officer
Persyaratan :
- Pendidikan S1 DKV
- IPK minimal 3,00 dari skala 4,00
- Usia maksimal 35 tahun
- Memiliki pengalaman sebagai “Content Creator” dibuktikan dengan portfolio
- Familiar dengan kawasan industri
Keahlian:
- Kemampuan dalam berbagai media pengeditan gambar & video
- Kemampuan menganalisis tren yang relevan dengan kebutuhan branding perusahaan
- Kemampuan berpikir kreatif, inovatif dan strategis
Berikut Tahapan Pendaftaran
kirim CV dan berkas lamaran terbaru Anda ke:
Pada setiap tahap seleksi berlaku sistem gugur. Hanya kandidat terbaik dan memenuhi persyaratan yang berhak mengikuti tahap seleksi berikutnya. Pelamar wajib mengabaikan pihak-pihak yang menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam proses seleksi.