Recruitment Program Pemagangan BINA BNI
PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk BNI merupakan Bank BUMN (Badan Usaha Milik Negara) pertama yang menjadi perusahaan publik setelah mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya pada tahun 1996. Kabar baik bagi pelamar yang tertarik untuk bekerja di PT Bank Negara Indonesia (Persero). Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai karyawan perusahaan. Informasi lebih lanjut simak keterangan dibawah ini:
Recruitment Program Pemagangan BINA BNI Tahun 2022
Berikut ini ada Bank BNI yang sedang membuka lowongan kerja terbaru untuk posisi dan kualifikasi simak dibawah ini:
BINA BNI WILAYAH 11
Posisi :
1. Teller
2. Administrasi
Kualifikasi :
- Pria/Wanita dengan tinggi badan minimal 165 cm untuk Pria dan 155 cm untuk Wanita
- Usia maksimal 25 tahun terhitung pada saat selesi Penerimaan
- Penddiikan minimal D3 s.d S1
- IPK minimal 2.5 untuk lulusan Diploma (D3) s.d Sarjana (S1)
- Belum memiliki pengalaman kerja
- Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama masa pemagangan
- Penampilan menarik, sehat dan tidak Buta Warna
- Tidak pernah terlibat narkoba atau pelanggaran hukum lainnya, yang dibuktikan denga Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
- Telah mendapatkan persetujuan dari orang tua/wali, yang dibuktikan dengan surat persetujuan yang ditandatangani oleh orang tua/wali bersangkutan
- Formulir lamaran wajib dilengkapi dengan foto berwarna ukuran postcard (seluruh badan (tampak depan dan samping) setengah badan dan close up)
- BNI Wilayah 11 membawahi cabang: Manado, Kotamobagu, Palu, Toli-toli, Tomohon, Ternate, Parigi ex (Poso), Luwuk, Gorontalo, Bitung dan Tahuna
Jika Anda berminat dan memiliki kualifikasi sesuai yang di butuhkan silahkan daftarkan diri:
Paling lambat 31 Januari 2022
Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya. Proses rekrutmen & seleksi Pendaftaran lowongan pekerjaan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun